Cara Membuat Jaringan Peer To Peer Di Cisco Packet Tracer

Penerapan Implementasi Perbedaan Pengiriman Antara Terminal HUB dan Switch

 1. Buatlah 3 komputer yang sudah terhubung menggunakan HUB dan Switch. Seperti gambar di bawah.


2. Isikan IP berbeda pada masing - masing komputer.( boleh menggunakan Ip address kelas apa saja).
3. Setelah itu, tekan pada gambar seperti surat di samping ( atau bisa lihat seperti gambar di bawah), yang berfungsi untuk mengirim pesan.




4. Mulailah mengirim surat. pertama pada computer yang menggunakan HUB . tekan pada computer satu dan setelah itu tekan pada computer dua.


5. Untuk melihat hasilnya, tekan Shift + S yaitu Simulation mode. atau bisa menekan seperti gambar dibawah.


6. Lalu tekan Auto capture/play. untuk memulai pengiriman surat. amati dan saksikan. pasti surat yang masuk bukan hanya pada computer dua, melainkan juga masuk pada computer 3.


7. Selanjutnya pada Switch. sama juga. Tekan seperti gambar surat disamping.


8. Mulailah mengirim surat. yaitu dari komputer empat ke komputer lima.


9. Lihat lah hasil nya. tekan Shift + S, atau bisa menekan seperti gambar dibawah.







10. lalu tekan auto capture/play. untuk memulai pengiriman surat. amati dan saksikan. pasti surat yang masuk hanya ke komputer 5 kan, tidak masuk ke komputer 6.


Jadi perbedaan nya, kalau menggunakan switch pesan yang dikirim hanya masuk pada komputer tujuan, sedangkan memggunakan HUB pesan yang kirim bukan hanya masuk pada komputer tujuan melainkan masuk juga pada komputer yang terhubung pada hub tersebut.

Sekian, Semoga bermanfaat..
Tetap Senyum :)

Sumber: Fadhil Alfarizi
Editor: Fadhil Alfarizi 
Sekolah: SMKN 1 Aceh Barat Daya
Peserta magang di Binatika Aceh

posted under |

0 comentários:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

Postingan Populer

Jaringan Komputer

Apa Itu Jaringan Komputer ? Pengertian Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri dari dua atau lebih kompu...

    Translate

    Anda Pengunjung Ke:


Recent Comments