Pembuatan Jaringan Komputer Wireless pada Cisco Packet Tracer

Pembuatan Jaringan Komputer Wireless pada Cisco Packet Tracer

Kita bisa membuatnya dengan cara membuat 2 PC terhubung satu sama lain dengan menggunakan Access Point.
Oke Pada kali ini saya akan membuat bagaimana cara membuat 2 pc terhubung pada access piont di cisco packet tracer.
1. Buka dan jalankan Cisco packet tracer.
2. Buatkan 1 Access piont dan 2 PC client. seperti gambar dibawah.

posted under | 0 Comments

Membuat Jaringan Client Server pada Cisco Packet Tracer

Membuat Jaringan Client Server pada Cisco Packet Tracer

Oke sekarang kita akan membuat sebuah Jaringan Client Server pada Cisco packet tracer.

1. Pastikan dilaptop kalian sudah terinstall Cisco Packet Tracer.
2. Buka dan jalankan aplikasi.
3. Buatlah 1 Server, 4 switch(1 swtich terhubung ke server dan 3 switch terhubung ke switch yang terhubung ke server yang masing-masing memiliki 6 komputer. bisa dilihat seperti gambar dibawah.


4. Nah, untuk memberikan IP address masing-maing komputer kita harus mengkonfigurasi nya satu-satu, tapi saya disini saya saya menggunakan IP dinamis yang tidak perlu mengkonfigurasi satu persatu pada setiap komputer.
5. Cara nya yaitu pertama buat IP address untuk server dulu, klik pada server, lalu pilih dekstop, klik pada IP configuration dan masukkan IP nya. untuk IP terserah mau menggunakan kelas A, B maupun C. disini saya menggunakan IP class C(192.168.1.1).

posted under | 0 Comments
Postingan Lebih Baru Postingan Lama Beranda

Postingan Populer

Jaringan Komputer

Apa Itu Jaringan Komputer ? Pengertian Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri dari dua atau lebih kompu...

    Translate

    Anda Pengunjung Ke:


Recent Comments